PAGE - MENU

Jumat, 30 Maret 2012

Jumat, 23 Maret 2012

Format Laporan Hasil Penelitian

1. LAPORAN HASIL PENELITIAN :
A. Bagian Pembuka :
  • Halaman judul.
  • Lembar pengesahan.
  • Kata pengantar.
  • Daftar isi.
  • Daftar Lampiran.
B. Bagian Isi :
Bab    I    Pendahuluan
-         Latar belakang masalah.
-         Rumusan masalah.
-         Tujuan penelitian.
-         Manfaat penelitian.
Bab  II    Kajian teori atau tinjauan kepustakaan
-         Pemahasan teori
-         Kerangka pemikiran dan argumentasi keilmuan
-         Pengajuan hipotesis
Bab III    Metodologi penelitian
-         Waktu dan tempat penelitian.
-         Metode dan rancangan penelitian
-         Populasi dan sampel.
-         Instrumen penelitian.
-         Pengumpulan data dan analisis data.
Bab  IV    Hasil Penelitian
-         Jabaran varibel penelitian.
-         Hasil penelitian.
-         Pengajuan hipotesis.
-         Diskusi penelitian, mengungkapkan pandangan teoritis tentang hasil yang didapatnya.
Bab   V    Kesimpulan dan saran
C. Bagian penunjang
-         Daftar pustaka.
-         Lampiran- lampiran antara lain instrument penelitian.
2. LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS :
A. Bagian Pembuka :
-         Halaman judul.
-         Lembar pengesahan.
-         Kata pengantar.
-         Daftar isi.
-         Daftar Lampiran.
B. Bagian Isi :
Bab    I    Pendahuluan
-         Latar belakang masalah.
-         Identifikasi masalah.
-         Pembatasan dan rumusan masalah.
-         Tujuan penelitian.
-         Manfaat hasil penelitian.
Bab  II    Kajian pustaka
-         Kajian teori.
-         Kajian hasil penelitian.
Bab III    Metodologi / Metode penelitian
-         Objek tindakan.
-         Setting/Lokasi/Subjek penelitia.
-         Metode pengumpulan data.
-         Metode analisis data.
-         Cara pengambilan kesimpulan.
Bab  IV    Hasil Penelitian
-         Gambaran selintas tentang setting.
-         Uraian penelitian secara umum – keseluruhan.
-         Penjelasan per siklus.
-         Proses menganalisa data.
-         Pembahasan dan pengambilan kesimpulan.
Bab   V    Kesimpulan dan saran
-         Kesimpulan.
-         Saran untuk tindakan lebih lanjut.
C. Bagian penunjang/penutup
-         Daftar pustaka.
-         Lampiran- lampiran.
3. TINJAUAN/ULASAN ILMIAH HASIL GAGASAN SENDIRI :
A. Bagian Pendahuluan :
-         Halaman judul.
-         Lembar pengesahan.
-         Kata pengantar.
-         Daftar isi.
-         Abstrak.
B. Bagian Isi :
Bab I : Pendahuluan uraian mengenai hal yang dipermasalahkan.
Bab II: Kajian teori dan fakta mengenai hal yang dipermasalahkan.
BabIII: Tinjauan/ulasan.
Bab IV: Kesimpulan.
C. Bagian penunjang :
-         Daftar pustaka.
-         Lampiran- lampiran.
1.   4. BUKU
1.   A. Bagian Pendahuluan
-         Kata pengantar
-         Daftar isi
-         Penjelasan tujuan buku pelajaran
-         Petunjuk penggunaan buku
-         Petunjuk pengerjaan soal latihan
1.   B. Bagian isi
-         Judul bab atau topic isi bahasan
-         Uraian singkat isi pokok bahasan
-         Penjelasan tujuan bab
-         Uraian isi pelajaran
-         Penjelasan teori
-         Sajian contoh
-         Ringkasan isi bab
-         Soal latihan
-         Kunci jawaban soal latihan
1.   C. Bagian penunjang
-         Daftar pustaka
-         Lampiran-lampiran
5. MODUL :
1.   Judul
2.   Pengantar
3.   Petunjuk penggunaan modul
4.   Yujuan umum pembelajaran
5.   Kemampuan prasyarat
6.   Pretest
7.   Tujuan khusus pembelajaran
8.   Isi bahasan
9.   Kegiatan belajar
10.               Rangkuman
11.               Tes
12.               Sumber media yang digunakan
13.               Tes akhir dan umpan balik
14.               Rancangan pengajaran
15.               Daftar pustaka
6. DIKTAT PELAJARAN:
A. Bagian Pendahuluan :
-         Halaman judul.
-         Kata pengantar.
-         Daftar isi.
-         Penjelasan tujuan diktat pelajaran.
B. Bagian Isi :
-         Judul bab atau topik isi bahasan.
-         Penjelasan tujuan bab.
-         Uraian isi pelajaran.
-         Penjelasan teori.
-         Sajian contoh.
-         Soal latihan.
C. Bagian penunjang :
-         Daftar pustaka.
-         Lampiran- lampiran.
7. ALAT PERAGA
A.Bagian Pembuka
– Halaman judul
– Lembar pengesahan
– Kata pengantar
– Daftar isi
B. Bagian isi
– Latar belakang pembuatan alat peraga
– Manfaat alat peraga
– Bahan yang digunakan
– Keadaan siswa sebelum dans esudah menggunakan alat peraga
– Prestasi siswa sebelum dan sesudah menggunakan alat peraga
– Foto / gambar alat peraga

Minggu, 11 Maret 2012

Tugas Meresum CAD Kelas XI Teknik Pemesinan

AutoCAD adalah salah satu perangkat lunak (software) Î CAD (Computer Aided Design) yang sudah lama kita kenal. Perangkat lunak ini merupakan salah satu produk dari Autodesk Inc. Mulai dikenalkan pada dunia teknik pertama kali pada tahun 1980-an. Perkembangan perangkat lunak ini cukup mengembirakan terbukti dengan pesatnya pertumbuhan populasi pemakainya. Diperkirakan sampai pada awal tahun 1996 ada lebih dari tiga juta pemakai resminya dan telah ada dalam 19 bahasa dilebih 129 negara seluruh dunia. Salah satu keuntungkan dari perangkat lunak ini adalah bekerja pada mikro computer atau sering disebut PC (Personal Computer), karena pada saat AutoCAD muncul kebanyakan perangkat lunak CAD bekerja pada mini computer (Work Station) atau Main  Frame. Keuntungan lain adalah AutoCAD ini merupakan salah satu perangkat  lunak CAD yang berdasarkan Open Archecture, yaitu perangkat lunak yang mampu untuk menyesuaikan dengan aplikasi disiplin ilmu tertentu sesuai dengan keinginan/bidang pemakainya. Dengan demikian, kemampuan sisten CAD dapat lebih ditingkatkan.
Selengkapnya untuk dipelajari lebih lanjut Klik  DISINI

Selamat Belajar dan SEMANGAT BELAJAR ! Hal-hal yang kurang jelas Bisa anda konsultasikan ke mukhtarom79@gmail.com

Tugas Meresum Las Listrik Kelas X Teknik Pemesinan

Ada berbagai jenis proses pengelasan dan masing-masing memiliki kelebihan sendiri dan kerugian, diantaranya:
Gambar Seperangkat alat SMAW

1. Arc adalah teknik pengelasan yang menggunakan power supply dan menciptakan busur listrik antara elektroda dan bahan dasar. 
2. Las Forge adalah sebuah proses yang bergabung logam dengan pemanasan mereka untuk suhu tinggi. 
3. Tig menggunakan elektroda tungsten untuk menghasilkan las dan itu adalah nama lain untuk pengelasan logam gas tungsten arc dan digunakan untuk bagian tipis dari stainless steel dan logam non ferrous.
4. Las mig adalah proses las busur otomatis penawaran untuk fleksibilitas dan aluminium kecepatan dan las dan bahan non ferrous. 
5. Las spot adalah suatu proses dimana permukaan logam bergabung dengan panas yang diperoleh dari perlawanan aliran arus. 
6. Las gas juga disebut sebagai las oxy-fuel dan gas digunakan untuk mengelas dan memotong logam. 
7. Stick atau pengelasan busur logam berpelindung adalah proses busur manual yang menggunakan elektroda habis pakai. 

Selengkapnya untuk mempelajari materi las Listrik bisa anda Download dan Rangkum di UNDUH SEKARANG

Selamat mengerjakan dan SEMANGAT BELAJAR. Hal-hal yang kuarang jelas bisa anda tanyakan via e-mail : mukhtarom79@gmail.com