Sabtu, 25 Februari 2012

Pengenalan mesin bubut 2 ( Spindel dan Bed )

Di postingan ini kita akan lanjutkan mengenali bagian-bagian mesin bubut.....
5. Sumbu Utama (spindle)

Sumbu dari mesin bubut memiliki komponen (attachment) yang bisa digunakan untuk mencengkram chuck/catok bubut.
Ada beberapa jenis sistem penguncian/pengikat chuck ke spindle.
Poros Spindle memiliki ujung dengan ketirusan tetentu dan sebuah mur pengunci. Flens pada catok bubutan memiliki lobang tirus dan baut lawannya. Ketirusan ini sangat membantu memudahkan pemasangan catok.kap
Selengkapnya klik DISINI

0 komentar:

Posting Komentar

Terimakasih telah mengunjungi BLOG saya